Senin, 26 September 2016

Cara Mengatasi Komputer tidak Tampil Ke Monitor atau Layar

Hai Sobat gabut, Komputer kalian tidak mau tampil ke monitor atau layar komputer, ini solusinya.





1. CEK KABEL VGA yang saling terhubung antara CPU dan Monitor. apa mungkin kabelnya kendor, apabila rusak kalian bisa menggantinya dengan yang baru

2. RAM KOTOR ini permasalahan yang paling sering terjadi menurut pengalaman IT gabut. Coba bersihkan kuningan RAM menggunakan penghapus karet dan coba pindahkan ke slot lain.

3. MONITOR RUSAK tidak perlu ditanya lagi

4. POWER SUPPLY SUDAH JELEK . mungkin power supplynya sudah tidak stabil lagi tegangannya, karena kalo komputer kurang arus listrik monitor bisa tidak tampil. jadi coba ganti dengan power supply yang tegangannya masih stabil.

Sebenarnya masih banyak cara lain tapi hanya itu yang ITgabut berikan sekarang. Terimakasih Yang Sudah Berkunjung. :)

BACA : SAMSUNG GALAXY NOTE 7 RAWAN TERBAKAR

Tidak ada komentar:

Posting Komentar